Jumat, 11 Februari 2011

PADANG BUKITTINGGI TOUR (EXPLORING WEST SUMATRA)

P R A K A T A

Sumatera Barat merupakan salah satu daerah tujuan wisata utama di Sumatera, Sumatera Barat memiliki berbagai atraksi wisata, baik adat, budaya maupun alam. Seperti Bukittinggi, Lembah Anai, Pulau Sikuai, Jam Gadang sampai Ngarai Sianok yang mampu menyedot para wisatawan baik dalam maupun luar negeri.

Menurut statistik para wisatawan yang mendatangi Sumatera Barat dominan terbanyak berasal dari Domestik, Malaysia dan Singapura serta dari belahan Eropa. Itu semua dikarenakan karena alam, iklim yang sejuk karena banyak daerah perbukitan yang dikelilingi Bukit Barisan yang menyusuri kepulauan Sumatera.

Adapun tujuan pelancongan yang wajib dikunjungi antara lain, dimulai dengan Air Terjun Lembah Anai, Ngarai Sianok, Lobang Jepang, Jam Gadang, Lembah Harau, Istano Basa Pagaruyung, Kota Tua Padang, Jembatan Siti Nurbaya dan diakhiri ke Pantai Padang untuk menikmati matahari tenggelam sambil memakan Jagung Bakar dan menatap kearah barat Gunung Padang yang menjadi Legenda penduduk setempat. Jika para wisatawan hendak membeli cendramata untuk buah tangan dapat dihantar keperkampungan kerajinan Pandai Sikek, Koto Gadang, Koto Baru disana didapati berbagai jenis cendramata mulai dari kerajinan kayu, perak sampai ke Kain Songket yang terkenal itu, dan semua itu dibuat secara manual. Selain itu semua  tujuan pelancongan yang wajib umumnya bagi orang Malaysia adalah Rumah Kelahiran Buya Hamka yang terletak di Sungai Batang Kecamatan Tanjung Raya Kabupaten Agam, rumah sederhana tersebut menjadi bukti sejarah bagi para masyarakat baik di Indonesia maupun yang berada di Malaysia, karena ilmu beliau selalu dikaji di bangku kuliah negeri Jiran tersebut. Uniknya ditempat ini kita mendapat dua sensasi seperti satu gigit dua rasa yaitu selain melihat rumah kelahiran Tokoh Fenomenal ini kita juga dapat melihat panorama Danau Maninjau yang menawan.

Oleh karena itu pihak pemerintah pun menyambut dan mendukung sepenuhnya dengan dipindahkanya Lapangan Udara Tabing Padang yang notabenenya masih tergolong hanya untuk penerbangan domestic dipindahkan ke Bandara Iternasional Minangkabau yang berkapasitas besar dan berskala internasional. Selain itu pemerintah melalui Dinas Pariwisata terus membenahi objek – objek wisata yang telah ada disamping membangun objek wisata yang baru antara lain telah dibangunya Waterbom di Sijunjung, Payakumbuh, dan Padang Panjang yang terletak di areal perkampungan Minangkabau di Minang Vilage. Itu semua ditujukan untuk menambah dan melengkapi daya tarik para pelancong untuk mengunjungi Ranah Minang ini. Seperti khususnya di Bukittinggi sedang dalam proses pembangunan Lapangan Tenis Indoor dan Islamic Center yang diperkirakan akan siap dipenghujung tahun 2010 ini.

Dan menyambut itu semua kami PT. Rofara Wisata Indonesia Tour & Travel yang bergerak dibidang tour operator menawarkan paket – paket wisata Sumatera Barat dengan harga terjangkau dan customize namun dengan pelayanan yang prima dengan fasilitas yang kami miliki mulai dari tenaga tour operator yang profesional dibidangnya sampai kepada berbagai jenis armada transportasi yang ada.

Bukittinggi, 8 Februari 2010


Fauzal Muhammad, SE
RofaraWisataIndonesia



MINANGKABAU TOUR  3DAY/2NITE “PADANG – BUKITINGGI”


HARI

ACARA

REMARKS

Day 01
AIRPORT BIM – LEMBAH ANAI – BUKITTINGGI / L,D
-       Tiba di Bandara International Minangkabau, proses bagasi
-       Meeting service oleh staf kami
-       Menuju Bukittinggi Via Lembah Anai
-       Makan siang dilokal restorant
-       Enroute singgah di Air terjun Lembah Anai untuk group photo
-       Mengunjungi pusat kerajinan Desa Pandai Sikek, terkenal dengan   “Kain Songket” dan kerajinan perak dan kayu lainya. Untuk buah tangan khas dari Minagkabau.
-       Tiba di Bukittinggi langsung c/I hotel
-       Jam 8 malam berkumpul di lobby untuk makan malam dilokal restorant.
-       Kembali kehotel
-    Bus transfer airport
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day 02
BATUSANGKAR – PAGARUYUNG CITY  TOUR / B,L,D
-       Sarapan pagi di hotel
-       Mengunjungi Jam Gadang, Pasar Atas ( Land Mark of Bukittinggi )
-       Lalu ke Panorama untuk melihat keindahan Ngarai Sianok dari ketinggian.
-       Masuk ke Lobang Jepang, peninggalan Jepang tempat aktifitas jepang ketika menggoyang Belanda dari kota Bukittinggi.
-       Menuju Pagaruyung via Tabek Patah, enroute singgah ke tempat pembuatan kopi tradisional.
-       Ke Istana Pagaruyung, pusat Kerajaan Minangkabau dapat melihat benda – benda bersejarah peninggalan para Keluarga Raja dahulunya.
-       Bertolak kembali menuju Bukittinggi Via Padang Panjang, diperjalanan dapat melihat Kampung Minangkabau Nagari Tuo Pariangan, terdapat Mesjid Tua Ishlah bergaya Dongson daratan Tibet, Surau dan rumah – rumah penduduk yang berarsitektur khas Minangkabau.
-       Makan siang dilokal restorant.
-       Special shopping di pusat kerajinan sulaman yang terkenal murah dan bermutu tinggi di Koto Baru.
-       Makan malam dilokal restorant
-       Kembali ke hotel.
-    Bus Tour program
-    Sarapan pagi
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day  03


BUKITTINGGI – AIRPORT BIM // B
-       Sarapan pagi dihotel,
-       Kemudian c/o hotel
-       Acara bebas
-       Transfer  dari Hotel ke Bandara
-       Proses c/I bandara, bagasi dan boarding
-       Tour berakhir bersama kami, Tks
-    Sarapan pagi
-    Bus transfer airport


MINANGKABAU TOUR  4DAY/3NITE “PADANG – BUKITINGGI”

            
HARI

ACARA

REMARKS

Day 01
AIRPORT BIM – LEMBAH ANAI – BUKITTINGGI // L,D
-        Tiba di Bandara International Minangkabau, proses bagasi
-        Meeting service oleh staf kami
-        Menuju Bukittinggi Via Lembah Anai
-        Makan siang dilokal restorant
-        Enroute singgah di Air terjun Lembah Anai untuk group photo
-        Mengunjungi pusat kerajinan Desa Pandai Sikek, terkenal dengan “Kain Songket” dan kerajinan perak dan kayu lainya. Untuk buah tangan khas dari Minagkabau.
-        Menjelang sore tiba di Bukittinggi langsung c/I hotel
-        Jam 8 malam berkumpul di lobby untuk makan malam dilokal restorant.
-        Kembali kehotel
-    Bus transfer airport
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day 02
LEMBAH HARAU – BATUSANGKAR CITY  TOUR  // B,L,D
-        Sarapan pagi di hotel
-        Ke Lembah Harau, terdapat 3 bh Air Terjun dan bukit – bukit cadas.
-        Singgah di sentra kerajinan khas kota Payakumbuh
-        Menuju Pagaruyung via Tabek Patah, enroute singgah ke tempat pembuatan kopi tradisional.
-        Makan siang dilokal restorant.
-        Ke Istana Pagaruyung / Istano Silinduang Bulan, pusat Kerajaan Minangkabau dapat melihat benda – benda bersejarah peninggalan para Raja dahulunya.
-        Bertolak kembali menuju Bukittinggi Via Padang Panjang, diperjalanan dapat melihat Kampung Minangkabau Nagari Tuo, terdapat Mesjid Tua Ishlah bergaya Dongson daratan Tibet, Surau dan rumah – rumah penduduk yang berarsitektur khas Minangkabau.
-        Special shopping di pusat kerajinan sulaman yang terkenal murah dan bermutu tinggi di Koto Baru.
-        Makan malam dilokal restorant
-        Kembali  hotel.
-    Bus Tour program
-    Sarapan pagi
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour Program
-    Hotel`s
Day  03
BUKITTINGGI – MANINJAU – PADANG CITY TOUR //B,L,D
-        Sarapan pagi dihotel, c/o hotel
-        Mengunjungi Panorama untuk melihat keindahan Ngarai Sianok dari ketinggian.
-        Masuk ke Lobang Jepang, peninggalan Jepang tempat aktifitas jepang ketika menggoyang Belanda dari kota Bukittinggi.
-        Selanjutnya kelokal produk centre kampung kerajinan perak Koto Gadang (terkenal dengan pusat kerajinan Logam terutama Perak yang bermutu tinggi)
-        Makan siang dilokal restorant
-        Dihantar ke Jam Gadang untuk group photo, acara bebas di Pasar Atas dapat membeli oleh – oleh seperti kerupuk sanjai, karak kaliang, kipang dll.
-        Menuju Padang Via Maninjau, diperjalanan singgah di Rumah Kelahiran Buya Hamka ( Tokoh Fenomenal Republuk Indonesia ) sambil menikmati Danau Maninjau untuk group photo dan melihat Danau  yang menjadi Legenda penduduk setempat.
-        Tiba di Padang, city tour ke Kota Tua Padang, Pelabuhan Lama, Jembatan Siti Nurbaya.
-        c/I hotel
-        Jam 8 malam berkumpul di lobby untuk makan malam dilokal restorant.
-    Bus Tour program
-    Sarapan pagi
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day  04
HOTEL – AIRPORT BIM  //B
-        Sarapan pagi dihotel,
-        Kemudian c/o hotel
-        Acara bebas
-        Transfer  dari Hotel ke Bandara
-        Proses c/I bandara, bagasi dan boarding
-        Tour berakhir bersama kami, Tks
-    Bus transfer airport
-    Sarapan pagi



MINANGKABAU TOUR  5DAY/4NITE PADANG - BUKITINGGI

HARI
ACARA
REMARKS
Day 01
AIRPORT BIM – BUKITTINGGI  // L,D
-        Tiba di Bandara International Minangkabau, proses bagasi
-        Meeting service oleh staf kami
-        Menuju Bukittinggi Via Lembah Anai
-        Makan siang dilokal restorant
-        Enroute singgah di Air terjun Lembah Anai untuk group photo
-        Mengunjungi pusat kerajinan Desa Pandai Sikek, terkenal dengan “Kain Songket” dan kerajinan perak dan kayu lainya. Untuk buah tangan khas dari Minagkabau.
-        Menjelang sore tiba di Bukittinggi langsung c/I hotel
-        Jam 8 malam berkumpul di lobby untuk makan malam dilokal restorant.
-        Kembali kehotel
-    Bus transfer airport
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day 02
LEMBAH HARAU – BATUSANGKAR – BUKITTINGGI / B,L,D
-        Sarapan pagi di hotel
-        Ke Lembah Harau, terdapat 3 bh Air Terjun dan bukit – bukit cadas.
-        Singgah di sentra kerajinan khas kota Payakumbuh
-        Menuju Pagaruyung via Tabek Patah, enroute singgah ke tempat pembuatan kopi tradisional.
-        Makan siang dilokal restorant.
-        Ke Istana Pagaruyung / Istano Silinduang Bulan, pusat Kerajaan Minangkabau dapat melihat benda – benda bersejarah peninggalan para Raja dahulunya.
-        Bertolak kembali menuju Bukittinggi Via Padang Panjang, diperjalanan dapat melihat Kampung Minangkabau Nagari Tuo, terdapat Mesjid Tua Ishlah bergaya Dongson daratan Tibet, Surau dan rumah – rumah penduduk yang berarsitektur khas Minangkabau.
-        Special shopping di pusat kerajinan sulaman yang terkenal murah dan bermutu tinggi di Koto Baru.
-        Makan malam dilokal restorant
-        Kembali  hotel.
-    Bus Tour program
-    Sarapan pagi
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day 03
BUKITTINGGI – KOTO GADANG – EMBUN PAGI / B,L,D
-        Sarapan pagi dihotel, c/o hotel
-        Mengunjungi Panorama untuk melihat keindahan Ngarai Sianok dari ketinggian.
-        Masuk ke Lobang Jepang, peninggalan Jepang tempat aktifitas jepang ketika menggoyang Belanda dari kota Bukittinggi.
-        Selanjutnya kelokal produk centre kampung kerajinan perak Koto Gadang (terkenal dengan pusat kerajinan Logam terutama Perak yang bermutu tinggi)
-        Makan siang dilokal restorant
-        Dihantar ke Jam Gadang untuk group photo, acara bebas di Pasar Atas dapat membeli oleh – oleh seperti kerupuk sanjai, karak kaliang, kipang dll.
-        Menuju Embun Pagi, menikmati panorama Danau Maninjau dari ketinggiang +900 m dpl.
-        c/I hotel
-        Menikmati fasilitas hotel seperti, spa, bilyard, massage, dll. (biaya sendiri)
-    Bus tour program
-    Sarapan pagi
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day 04
EMBUN PAGI – MANINJAU – PADANG  // B,L,D
-        Sarapan pagi dihotel, c/o hotel
-        Acara bebas
-        Menuju kota Padang
-        Enroute singgah di Rumah Kelahiran Buya Hamka ( Tokoh Fenomenal Republuk Indonesia ) sambil menikmati Danau Maninjau untuk group photo dan melihat Danau  yang menjadi Legenda penduduk setempat.
-        Melanjutkan perjalanan, makan siang dilokal restorant
-        Padang city tour, ke Kota Tua Padang, Pelabuhan Lama, Jembatan Siti Nurbaya.
-        C/I hotel.
-        Jam 8 malam berkumpul di lobby untuk makan malam dilokal restorant.
-        Kembali kehotel.
-    Bus tour program
-    Sarapan pagi
-    Makan siang
-    Makan malam
-    Tour program
-    Hotel`s
Day 05
PADANG – AIRPORT BIM  // B
-        Sarapan pagi dihotel,
-        Kemudian c/o hotel
-        Acara bebas
-        Transfer  dari Hotel ke Bandara
-        Proses c/I bandara, bagasi dan boarding
-        Tour berakhir bersama kami, Tks
-    Bus Transfer airport
-    Sarapan pagi

.                  
GENERAL TERM & CONDITIONS

HARGA PAKET TERMASUK :
1.    Bus Pariwisata AC selama transfer & tour
2.    Pemandu Wisata / Tour Guide
3.    Makan sesuai program ( Breakfast, Lunch, Dinner )
4.    Hotel ( sesuai paket mana yang dipilih )
5.    Akomodasi berdasarkan 2 (dua )  orang per kamar include tax and service
6.    Tour sesuai dengan program, tidak terikat bisa request dan disesuaikan
7.    Entranscee fee / Karcis masuk Objek Wisata
8.    Retibusi Perjalanan
9.    Cendramata menarik
10. Asuransi Perjalanan Kolektif

HARGA PAKET TIDAK TERMASUK :
  1. Makan yang tidak tertera dalam program tour
  2. Airport tax
  3. Tambahan tour diluar program
  4. Biaya – biaya pribadi seperti : mini bar, telepon, laundry, kelebihan bagasi dan porter
  5. Tips untuk Pemandu Wisata dan Pengemudi

KONDISI UMUM PAKET :
  1. Semua harga yang tercantum di atas adalah sebagai acuan garis besar, permintaan untuk harga special tergantung kepada kondisi pada saat permintaan tour.
  2. Harga adalah Net
  3. Pembayaran berdasarkan on Cash Basis 50 % DP 1 (satu) bulan sebelum kedatangan, dan langsung disertakan dengan pembuatan “Kontrak Kerja” , sisanya dibayar 1 (satu) minggu sebelum Kedatangan. Kegagalan pada pembayaran seperti di atas akan mengakibatkan tidak adanya pelayanan yang akan diberikan ( ON ARRIVAL )
  4.  
  5. Permintaan dan konfirmasi tour harus langsung ke PT. ROFARA WISATA INDONESIA
  6. Daftar nama peserta tour sudah harus diterima 1 (satu) bulan sebelum kedatangan
  7. Tidak ada pengembalian biaya untuk pelayanan yang tidak digunakan selama tour
  8. Keterlambatan pemberitahuan, penundaan atau pembatalan akan dikenakan biaya pembatalan sesuai dengan kebijaksanaan dan prosedur dari pihak yang bersangkutan seperti hotel, restoran dll

Catatan Penting :
  1. Bila ada perubahan umum dari kebijaksanaan pemerintah yang mengakibatkan perubahan harga seperti : kenaikan harga minyak BBM, kenaikan tariff listrik. Harga akan dirubah sesuai dengan kondisi
  2. Anak – anak 2 – 10 tahun bertiga dengan 2 orang dewasa ( tambahan extra bed ) 75% dari harga dewasa
Anak – anak 2 – 10 tahun bertiga dengan 2 orang dewasa ( tanpa extra bed ) 50% dari harga dewasa
Anak – anak 2 – 10 tahun berdua dengan 1 orang dewasa sama dengan satu orang dewasa 100% dari harga dewasa
4.   Setiap Pembayaran Group ( Dewasa ) diatas 15 – 39 pax diberikan FOC / free of charge 1 pax.

B A N K E R

MUHAMMAD FAUZAL (c/q Rofara Wisata Ind)
BANK CENTRAL ASIA BUKITTINGGI
A/c : 8050138632


Untuk Informasi Hubungi :           
PT. Rofara Wisata Indonesia  Tour & Travel (Organizer) Jl. Prof Hamka 31c Bukittinggi (26112)
West Sumatra-Indonesia
Telp : +62752–9904011 (hunting) Fax : +62752–625193
Contac Person :
- Fauzal   : +628 52 74 213 969

2 komentar:

  1. for request and rate special please PM to : rofarawisata@gmail.com / rofarawisata@yahoo.com

    BalasHapus
  2. kok balabiah tuh postingannyo.. kalua jalur..

    BalasHapus